Thursday, May 19, 2011

Investasi Online DAN Merubah Cara Belanja

Perkembangan teknologi informatika (dalam arti luas) dan penggunaan internet (dalam arti sempit) telah mengundang para pelaku bisnis untuk menggeser pola pemasaran dari pemasaran konvensional/offline menjadi pemasaran online. Pola pemasaran online telah menerobos batas-batas wilayah geografis dan waktu, penjualan bisa terjadi dari dan ke mana saja kapan saja tanpa mengenal jam kerja. Karena penjualan pada akhirnya harus menghasilkan pembayaran, maka kemajuan teknologi di bidang perbankan yang memungkinkan pembayaran online memberikan sumbangan yang sangat besar pada perkembangan bisnis online.

Mencermati berbagai penawaran bisnis online yang saya terima, saya dapat mengelompokkan semua tawaran itu dalam 2 kategori, yaitu invetasi online dan belanja online. Investasi online pada umumnya berisi tawaran hasil yang luar biasa besar dengan modal awal yang relatif kecil (bahkan gratis). Situs investasi online sebagian besar tidak menawarkan produk (kalaupun ada produk hanya berbentuk e-book), namun lebih pada menawarkan cara mencapai hasil. Investasi online biasanya menjelaskan perhitungan bagaimana angka-angka yang besar bisa dihasilkan dari akumulasi angka-angka kecil. Situs investasi online biasanya tidak memasarkan produk yang memiliki pemesanan ulang, kecuali member re-entry kembali dalam jaringannya sendiri. Sungguhpun demikian, peminat investasi online ini sangat banyak dan sebagian besar situs investasi online berkembang pesat.
Di sisi lain, terdapat situs yang menawarkan belanja online. Prinsip utama yang diusung oleh situs ini adalah merubah cara belanja dari belanja konvensional (yang mengharuskan tatap muka fisik antara penjual dan pembeli) menjadi belanja online tanpa diharuskan tatap muka langsung antara penjual dan pembeli. Karena prinsip utama yang diusung dalam belanja online adalah merubah cara belanja, maka situs belanja online tidak menawarkan hasil yang besar sebagaimana yang ditawarkan oleh situs investasi online. Banyak orang tidak sadar bahwa manfaat belanja online sebenarnya bukan pada sisi keuntungan finansial, namun lebih pada keuntungan non finansial berupa kepraktisan, efisiensi dan proses dan sederhana. Kalaupun ada keuntungan finansial dari belanja online, sebenarnya hanya berupa kehematan. Sedikit sekali orang yang menghitung kehematan sebagai sebuah keuntungan atau hasil investasi.

Pertanyaannya sekarang adalah, apakah ada situs yang menggabungkan unsur investasi online dan belanja online ? jawabnya ADA. Saya sudah membuktikannya pada 2 buah situs. Karena kata kuncinya adalah merubah cara belanja, maka investasi online saya berdampak pada perubahan cara belanja saya pada 2 produk, yaitu pulsa dan tiket penerbangan. Saya akan mengulasnya sebagai kesaksian atas keberhasilan saya sendiri.


PULSA
Saya melakukan investasi online dan merubah cara belanja pulsa melalui situs bonuspulsa.com. Inventasi awal saya sebesar Rp 69.000 pada bulan Desember 2009 telah menghasilkan pendapatan sekurang-kurangnya Rp 500.000 per bulan atau minimal Rp 6.000.000 per tahun. Angka ini akan terus meningkat sejalan dengan peningkatan jumlah member dalam jaringan saya. Nominal Rp 6.000.000 per tahun mungkin cukup kecil bagi sebagian orang, namun dibandingkan dengan investasi awal saya. Silakan cari perbandingan return investasi di tempat lain yang kira-kira menghasilkan return sebesar itu. Selain hasil finansial tersebut, perubahan cara belanja pulsa juga memberikan efek kehematan yang sangat signifikan karena harga jual pulsa di bonuspulsa.com lebih rendah dibandingkan dengan harga jual pulsa metode konvensional. Anda cukup menduplikasi cara saya dengan mengikuti link ini.


TIKET PENERBANGAN
Minggu lalu saya bergabung dalam situs bisnis-tiket-penerbangan.com dengan investasi awal Rp 200.000. Tidak sampai satu minggu, investasi saya sudah kembali sepenuhnya bahkan sudah memberikan keuntungan. Saya belum bisa memberikan data keuntungan finansial tahunan, namun kepraktisan dan efisiensi pembelian tiket penerbangan sudah saya rasakan. Tidak ada biaya tambahan lagi yang harus saya bayar karena harga pembelian tiket saya melalui situs tersebut sama dengan harga pembelian metode konvensional. Hebatnya, dengan harga yang sama tersebut, saya mendapatkan cashback layaknya saya pemilik bisnis travel agent. Ada dua pilihan bagi Anda, menjadi penonton dari kesuksesan saya ATAU sukses bersama saya melalui link ini.

No comments:

Post a Comment